SOAL DAN JAWABAN PILIHAN GANDA JARINGAN DASAR KELAS 10 TERBARU

 Soal pilihan ganda Jaringan Dasar dan Jawaban

1. Beberapa computer yang dapat saling berhubungan dan melakukan komunikasi stu sama lain dengan menggunakan perangkat jaringan seperti Ethernet card,bridge,modem dan lain-lain disebut dengan :

a. jaringan computer

b.client

c.workstation

d.group computer

e.sharing

2.penulisan IP addres 11000000.10101000.00000010.00001000 dalam bentuk decimal ditulis sebagai berikut.

a.192.162.1.8

b.192.168.2.8

c.192.168.2.16

d.191.168.2.8

e.191.168.1.8

3.penulisan IP address 10.208.16.240 dalam bentuk binary ditulis sebagai berikut.

a.00001010.11010000.00010000.11111000

b.00001010.11010000.00001111.11100000

c.00001010.11010000.00010000.11110000

d.00001010.11010000.00001111.11010000

e.00001010.11010000.00011111.10110000

4.setiap computer yang terhubung ke jaringan dapat bertindak baik sebagai workstation maupun server disebut dengan jaringan.

a.peer to peer

b.client and server

c.local area network

d.bus

e.tree

5.kombinasi pengkabelan straight pada jaringan computer yang sesuai standart internasional adalah.

a.white orange – orange- white green – blue –    white blue – green – white brown – brown

b.white orange – orange – white green – grenn – white blue – blue – white brown – brown

c.white green – green - white orange – blue -  white blue – orange – white brown – brown

d.white orange – orange – white grenn – green – white blue – blue – white brown – brown

 e,orange – white orange – green – white grenn – white blue – blue – white brown – brown

6.perintah "PING" pada jaringan digunakan untuk hal – hal berikut ini,kecuali.

a.menguji fungsi kirim sebuah NIC

b.menguji fungsi terima sebuah NIC

c.menguji kesesuaian sebuah TCP/IP

d.menguji konfirmasi TCP/IP

e.menguji koneksi jaringan

7.suatu pengelola seluruh sumber-daya yang terdapat pada system computer dan menyediakan sekumpulan layanan ke pemakai sehingga memudahkan dalam pengguna dan pemanfaat sumber daya system computer disebut juga.

A,system operasional

b.sistem manajaemen

c.sistem pengaturan

d.sistem computer

e.sistem operasi

8.system operasi jaringan windows yang dibuat oleh Microsoft dan ditunjukan sebagai server dalam jaringan adalah seperti di bawah ini kecuali.

a.windows NT

b.windows XP

c.windows 2000

d.windows 2003

e.windows 2008

9.dibawah ini keuntugnan-keuntungan jaringan kecuali.

a.berbagi file

b.berbagi sumber daya

c.berbagi aplikasi

d.transfer file lambat

e.mengurangi biaya pengadaan perangakat lunak

10.untuk mengubah urutan-urutan boting sebelim memlakukan instalasi system operasi,kita harus melakukan setingan pada.

a.BIOS

b.kernel

c.TCP/IP

d.windows

e.IP addres

11.jaringan WAN dapat menghubugnan satu computer dengan computer lain dengan menguunakan.

a.kabel

b.router

c.satelit

d.telepon

e.switch

12.gambar yang tertera dibawah ini adalah gambar

a.modem

b.switch

c.acces point

d.router

e.radio

13.jaringan WAN mencakup hubungan antar

a.gedung

b.ruangan

c.benua/Negara

d.propinsi

e.kabupaten

14.untuk mengetahui IP address sebuah PC yang tersambung ke jaringan menggunakan perintah.

a.chkdsk

b.command

c.ipconfig

d.ping

e.cmd

15.jika hasil dari perintah ping pada layer adalah request time out berarti

a.koneksi jaringan baik

b.koneksi jaringan belum jalan

c.koneksi jaringan lambat

d.perintah ping tidak jalan

e.setting IP address sudah benar

16.agar program aplikasi pada sebuah PC yang tersambung jaringan dapat diakses oleh PC yang lain,maka bagian yang kita setting share adalah.

a.CD ROM Drive

b.floopy disk drive

c.directory C/folder program file

d.folder my document

e.folder temporary

17.pada system computer jaringan LAN maka computer yang merupakan induk disebut.

a.recevier

b.server

c.reserver

d.client

e.work station

18.IP address adalah.

a.alamat yang digunakan untuk mengenal computer yang tersambung di dalam jaringan

b.alamat yang digunakan untuk computer mengakses internet

c.alamat yang digunakan untuk menjalankan perintah PING

d.alamat jaringan computer

e.alamat computer

19.ada 3 macam topologi fisik yaitu.

A.author bus,ring dan star

b.administrator bus,ring dan star

c.administrator ring,bus dan star

d.ring,router dan bus

e.bus,ring dan star

20.LAN singkatan dari.

a.local area network

b.local area networking

c.local array network

d.local array networking

e.local automatic networking